Blog Kumpulan aneka Resep Indonesia dan cara membuat masakan dengan bahan praktis sedap dalam sekejap mudah, enak.

Cari Resep Yang Anda Mau

Selasa, 10 Mei 2016

Resep dan Cara Membuat Nasi Timbel Khas Jawa Barat Mudah

Resep dan Cara Membuat Nasi Timbel Khas Jawa Barat Mudah , sebuah masakan khas jawa barat dimana sebuah nasi yang di bungkus daun pisang dan dibakar , dan sebagai pelengkap nasinya teri di goreng garing atau ayam goreng dan biasanya juga ada tambahan sayur asem nuasa sunda ini pun kian melekat menjadi 1 cita rasa yang kuat  .
Nah kali ini resep umi mau bagiin bagaimana sih cara membuat Nasi Timbel Khas Jawa Barat. tertarik ? langsung aja. Oh iya sebelumnya resep umi punya juga lho Resep Spicy Fried Chicken dan Resep Martabak Khas Aceh
Resep dan Cara Membuat Nasi Timbel Khas Jawa Barat Mudah ini sangat praktis, dan sangat mudah sekali. Nasi Timbel ini akan sangat pas disajikan saat kumpul keluarga dirumah atau saranak keluarga yang lain yang berkunjung kerumah.


Resep dan Cara Membuat Nasi Timbel Khas Jawa Barat Mudah
Nasi Timbel Khas Jawa Barat



Bahan untuk pembuatan nasi timbel bakar : 
  1. Teri nasi 50 gram, lalu goreng
  2. minyak goreng 4 sdm

Bumbu yang sudah halus :
  1. bawang merah 7 butir
  2. bawang putih 4 butir
  3. kemiri yang di sangrai 2 butir
  4. Garam 1.5 teh
  5. Nasi putih 4 piring
  6. daun pisang untuk pembungkus

Untuk pelengkap nasi timbel :
  1. ayam goreng
  2. Sambal terasi
  3. kemari
  4. tahu


Cara Membuat :
  • Untuk pembuatnya, pertama panaskan minyak, 
  • lalu tumis bumbu sampai halus dan mengeluarkan aroma yang harum.
  • Lalu masukan teri goreng dan nasi, aduk hingga semua rata, lalu angkat. 
  • Setelah itu anda langsung bisa menikmatinya, atau menyajikannya dengan alas dari daun pisang.

Previous
Next Post »

Posting Komentar